Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2011

Maafkan Ayah, nak...

Gambar
Sebuah kisah yang harus kita ketahui bersama untuk dapat diperhatikan... Ini ada bahan untuk bahan renungan bagi kita semua yang barangkali ada yang kelupaan pada kata yang satu ini, yaitu : MA'AF. Jam sudah menunjukkan angka sebelas ketika aku duduk merebahkan diri di ruang tengah. Tentu saja istri dan anakku Aisyah sudah tertidur lelap. Tapi kenapa pintu kamar Aisyah masih terbuka? Aku tertegun saat berdiri di depan pintu kamar Aisyah. Aisyah tertidur di meja belajarnya ditangan kanannya masih memegang pinsil dan sepertinya ia menulis sesuatu di buku tulisnya dan ada segelas kopi. "Tumben anak ini minum kopi," pikirku. Kuangkat dia ketempat tidur. Kubereskan meja belajarnya yang berantakan, namun sebelum aku menutup buku tulisnya aku ingin melihat apa yang ditulis Aisyah. Aku tertegun sejenak saat membaca tulisan-tulisannya, ternyata semuanya cerita tentang diriku. Sampai akhirnya aku membaca 3 lembaran terakhir yang sangat menyentuh hatiku. Di lembaran pert

Memahami Rancangan Alloh SWT

Gambar
S eorang wanita yg baru saja menikah datang pd ibunya & mengeluh soal tingkah laku suaminya. Setelah pesta pernikahan yg gegap gempita beberapa waktu lalu,baru ia tahu karakter asli sang suami. Keras kepala, suka bermalas malasan, boros dsb... Ibu muda itu berharap orang tuanya ikut menyalahkan suaminya. Namun betapa kagetnya ternyata ibunya diam saja. Bahkan sang ibu kemudian malah masuk ke dapur, sementara putrinya trus bercerita & mengikutinya. Sang ibu lalu memasak air. Setelah sekian lama, air mendidih. Sang ibu menuangkan air panas itu kedalam 3 gelas yg telah disiapkan. Di gelas pertama ia masukkan Telur. Digelas kedua, ia taruh Wortel & digelas ketiga, ia bubuhkan Kopi. Setelah menunggu beberapa saat, ia mengangkat isi ke 3 gelas tadi. Wortel yg keras menjadi ..... Lembut, Telur yg mudah pecah menjadi ..... Keras dan Kopi yg panas ..... memancarkan aroma yg harum. Lalu sang ibu menjelaskan, "Nak masalah itu bagaik

#ANAK BELAJAR DARI KEHIDUPAN#

Gambar
§ Jika anak hidup dan dibesarkan dengan celaan , maka ia akan belajar memaki. § Jika anak hidup dan dibesarkan dengan permusuhan , maka ia akan belajar berkelahi atau melawan. § Jika anak hidup dan dibesarkan dengan cemoohan , maka ia akan belajar rendah diri. § Jika anak hidup dan dibesarkan dengan penghinaan , maka ia akan belajar menyesali diri. § Jika anak hidup dan dibesarkan dengan toleransi , maka ia akan belajar menahan diri atau sabar. § Jika anak hidup dan dibesarkan dengan dorongan , maka ia akan belajar percaya diri. § Jika anak hidup dan dibesarkan dengan pujian , maka ia akan belajar menghargai. § Jika anak hidup dan dibesarkan dengan sebaik-baiknya perlakuan , maka ia akan belajar keadilan. § Jika anak hidup dan dibesarkan dengan keadilan , maka ia akan belajar membela kebenaran. § Jika anak hidup dan dibesarkan dengan rasa aman , maka ia akan belajar menaruh kepercayaan. § J